Menangis Adalah Sunnah Dalam Islam

Senin, 10 Oktober 2011



Menangis Adalah Sunnah Dalam Islam
Menangis adalah hal yang manusiawi pada diri manusia. Menangis bukanlah menunjukkan kelemahan jiwa seseorang. Salah besar jika ada anggapan bahwa orang yang rajin menangis adalah  orang yang jiwanya lemah. Nabi Muhammad SAW adalah sosok manusia perkasa yang ulet, tahan uji, dan jauh dari sifat-sifat lemah. Terbukti beliau dapat menaklukkan semua serangan atas diri beliau, baik yang datang dari manusia, syaitan, bahkan yang datang dari hawa nafsu beliau sendiri. Hal ini ditegaskan oleh Allah dalam Al-Qur’an Surat An-Najmi: “ Dan, tidaklah dia (Nabi Muhammad) itu berbicara dengan hawa nafsu, tetapi apa yang dikatakannya adalah berdasarkan pada wahyu yang diwahyukan kepadanya”
Sosok lain adalah Umar “Al Farouq” bin Khattab radhiyallahu ‘anhu, khalifah Rasulullah yang kedua. Beliau terkenal sangat tegas terhadap kedzaliman, dan mampu membuat kecut perut musuh-musuh Islam berbentuk kekuatan super power sekalipun, seumpama Romawi dan Parsi. Namun dibalik keperkasaan dan tubuh kekar yang beliau miliki, ternyata beliau sangat mudah menangis sampai mengguguk-guguk bila berdiri sholat menghadap Tuhannya, atau saat berdzikir menyebut dan mengingat asma Tuhannya. Padahal Nabi dalam hadits Bukhari Muslim mengatakan bahwa syaitan tidak akan berani berpapasan dengan Umar bin Khattab!
Sosok lain lagi adalah Muhammad Al Fattah, penakluk Konstantinopel. Beliau adalah  seorang Pemimpin Islam yang sangat ulet dan perkasa di medan pertempuran, namun acapkali menangis tersedu-sedu saat mengadu kepada Tuhannya di malam hari yang sepi di kemahnya yang sederhana, di tengah-tengah kemah pasukannya yang terlelap kelelahan karena bertempur seharian.
Tegasnya, sekali lagi, menangis bukanlah tanda kelemahan jiwa seorang hamba yang menyebabkan seseorang dapat jatuh ke jurang kehinaan, namun justru sikap terpuji yang mesti wujud pada diri setiap hamba Allah yang senantiasa berdiri pada dua tonggak kehidupan yang sangat penting; khouf (rasa takut) dan roja’ (rasa harap).
Di masa sekarang ini banyak yang mencela orang yang suka menangis. Tidak jarang ketika seseorang melihat orang lain beribadah semisal; sholat, membaca Al Qur’an, berdzikir sambil menangis, maka orang yang melihat perbuatannya itu justru mengejek dan merendahkan perbuatan menangis tersebut.
Ada pula sekelompok umat Islam sekarang ini, yang sangat rajin membid’ahkan kaum muslimin yang rajin menangis. Benarkah menangis sebuah perbuatan yang bid’ah? Apakah ada dasarnya di dalam Al Qur’an dan sunnah Rasul perintah menangis tersebut?
Ternyata ada banyak sekali ayat-ayat suci al-Qur’an yang mengajarkan dan mengkisahkan kepada kita perihal menangis ini, antara lain :
1.      Surat Al Isra: 109
Dan mereka bersujud sambil menangis dan maka bertambahlah atas mereka perasaan khusyu’”
2.      Surat An Najmi: 59-60
“Apakah karena keterangan ini kamu merasa heran, lalu tertawa dan tidak menangis?”
3.    Surat Maryam: 58
“…apabila dibacakan ayat-ayat Allah yang Maha Pemurah kepada mereka, maka mereka menyungkur dengan bersujud dan menangis.
Kisah-Kisah Tangisan Dalam Hadits
Hadits 1
Dari Ibnu Mas’ud radhiyallahu ‘anhu Rasulullah bersabda kepadaku: “Bacakanlah kepadaku Al Qur’an. Aku menjawab, “Ya Rasulullah bagaimana aku akan membacakan Al Qur’an kepadamu, padahal kepadamulah Al Qur’an itu telah diturunkan. Rasul bersabda: “Aku suka mendengar Al Qur’an itu dibaca oleh orang lain. Maka aku membaca surat An Nisa’ sampai kepada ayat fakaifa idza ji’na min kulli ummatin bi syahidin waji’na bika ‘ala haaulai syahidan (bagaimanakah bila Kami telah mendatangkan engkau (Rasulullah) sebagai saksi atas semua mereka itu?) Rasulullah bersabda, “ Cukuplah bacaanmu itu Ibnu Mas’ud. Maka Ibnu Mas’ud berkata, “maka aku menoleh pada Nabi, maka kulihat mata Nabi berlinang basah oleh air mata. (HR. Bukhari Muslim)
Hadits 2
Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu berkata, pada suatu hari Rasulullah berkhutbah yang mana belum pernah aku mendengar khutbah Beliau yang seperti itu. Maka Beliau bersabda dalam khutbahnya itu: “Andaikata kamu mengetahui apa yang aku ketahui, niscaya kamu semua akan sedikit tertawa dan banyak menangis”. Anas berkata, “saat itu para Sahabat Nabi semuanya menutup wajah mereka sambil menangis tersedu-sedu. (HR. Bukhari Muslim)
Hadits 3
Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu berkata, bahwa Rasulullah telah bersabda, “Tidak akan masuk ke dalam neraka, seseorang yang pernah menangis karena takut kepada Allah, sehingga air susu kembali ke putingnya, dan tidak akan dapat bersatu debu saat berjihad fisabillah dengan asap neraka jahannam”. (HR. Tarmidzi)
Hadits ini mengungkapkan bahwa mustahil bagi seseorang yang pernah menangis berurai air mata karena takut kepada Allah saat di dunia, bakal dimasukkan ke dalam neraka oleh Allah Azza Wa Jalla di hari kiamat.
Hadits 4
Dari Abdullah bin As Syikhkhir dia berkata, aku datang kepada Nabi Shallallahu ‘Alaihi Wasallam saat itu Beliau sedang melaksanakan shalat, maka terdengarlah rintihan Nabi karena menangis seumpama air yang sedang direbus dalam periuk. (HR. Abu Dawwud, Turmidzi)
Hadits 5
Abu Umamah radhiyallahu ‘anhu berkata, Rasulullah telah bersabda, “Tiada sesuatu yang lebih disukai Allah melainkan dua tetes dan dua bekas; Tetesan air mata karena takut kepada Allah dan tetesan darah dalam mempertahankan agama Allah. Adapun dua bekas adalah bekas perjuangan fi sabilillah dan bekas yang timbul karena memperjuangkan hal-hal yang diwajibkan Allah. (HR. Turmidzi)
Hadits 6.
Rasul bersabda: “Menangislah kamu semua. Dan apabila kamu tidak dapat menangis maka pura-pura menangislah kamu!” (HR. Ibnu Majah dan Hakim. Dishohihkan oleh Hakim dan Dzahabi).
Dalam hadits ini, menangis jelas ada diperintahkan oleh Rasulullah kepada umatnya. Dan jika hati kita masih keras sehingga sulit untuk menangis, maka Nabi memerintahkan untuk berpura-pura menangis terlebih dahulu. Pura-pura menangis bukanlah sesuatu yang buruk. Banyak orang hari ini, karena ketidak tahuannya, mereka selalu menghina saat melihat orang lain berusaha keras untuk menangis dengan menuduh mereka pura-pura menangis.
Di mata mereka pura-pura menangis adalah perbuatan hina dan dosa. Padahal berpura-pura menangis adalah ibadah di sisi Allah Azza Wa Jalla. Kenapa pura-pura menangis disebut ibadah? Jawabnya tidak lain karena pura-pura menangis adalah perintah Rasulullah. Sudah diketahui dalam Islam bahwa menjalankan sebuah perintah Nabi adalah ibadah di sisi Allah. Dan, menjalankan sebuah ibadah akan mendapatkan pahala dan ganjaran kebaikan dari Allah Robbul Jalal. Maka apakah pantas orang yang sedang beribadah , dalam hal ini pura-pura menangis, mendapatkan ejekan dari mereka yang mengaku muslimin juga?
Hadits 7.
Dari Al Irbad bin Sariyah radhiyallahu ‘anhu dia berkata, “Rasulullah telah menasehati kami dengan nasehat yang menyebabkan hati kami bergetar dan airmata kami bercucuran.” ( HR. Abu Daud)
Kisah-Kisah Tentang Tangisan Sahabat Nabi
Saat Rasulullah sakit keras dan tidak dapat mengimami sholat dengan para sahabat, saat itu Rasulullah memerintahkan Abu Bakar Siddiq radhiyallahu ‘anhu menjadi imam atas para Sahabat. Siti Aisyah radhiyallahu ‘anha menceritakan bahwa jika Abu Bakar berdiri sebagai imam menggantikan Rasulullah maka beliau akan menangis keras sekali sehingga bacaan qur’annya tertutup (tidak terdengar oleh para Sahabat) karena suara tangisannya itu. (HR. Bukhari Muslim)
Anas radhiyallahu ‘anhu berkata, Rasulullah telah bersabda pada Ubay bin Ka’ab, “Allah telah menyuruh aku membacakan surat Lam Yakunil ladzina (Al Bayyinah) kepadamu. Ubay radhiyallahu ‘anhu bertanya, “Apakah Allah menyebut namaku, ya Rasulullah?” Nabi menjawab “Iya. Namamu dan nama bapakmu.” Maka menangislah Ubay bin Ka’ab radhiyallahu ‘anhu. (HR. Bukhari Muslim).
Suatu hari sesudah Nabi wafat, Abu Bakar dan Umar radhiyallahu ‘anhuma mendatangi Ummu Aiman. Beliau berdua berziarah kepada Ummu Aiman karena mengikuti perilaku Nabi yang sering menziarahi wanita mulia ini. Saat kedua Sahabat utama Nabi tersebut sampai di rumah Ummu Aiman, serta merta Ummu Aiman menangis. Abu Bakar dan Umar bertanya kepada Ummu Aiman, kenapa wanita mulia itu menangis, seraya keduanya berkata, “Tidakkah engkau mengetahui bahwa apa yang tersedia untuk Rasulullah di sisi Allah adalah jauh lebih baik?”. Saat itu Ummu Aiman menjawab, “Aku bukan menangis karena itu, tetapi aku menangis karena wahyu dari langit kini telah terputus dengan wafatnya Rasulullah.” Jawaban Ummu Aiman ini serta merta menyebabkan Abu Bakar dan Umar radhiyallahu ‘anhuma menangis mengiringi tangisan Ummu Aiman. Kemudian mereka bertiga sama-sama menangis. (HR. Muslim)
Beruntunglah orang yang dapat menangis karena takut kepada Allah atau karena terharu dalam agama, terkadang menangis juga bisa terjadi karena besarnya kasih sayang yang diletakkan Allah dalam dada seseorang. Nabi Muhammad pernah menangis saat melihat putra tercinta, Ibrahim dalam sakaratul maut. Beliau berkata: “Air mata ini adalah kasih sayang yang diletakkan Allah dalam hati setiap hamba-Nya.
Namun demikian, rugi rasanya jika air mata tertumpah untuk hal-hal yang sepele, dan tidak bernilai disisi Allah Subhanahu Wa Ta’ala. Hari ini banyak air mata tertumpah untuk hal yang sia-sia, sementara untuk agama matanya beku tak pernah menangis.
Rasul berpesan: “Mata yang beku yang tidak mampu menangis adalah karena hati orang itu keras, dan hati yang keras adalah karena menumpuknya dosa yang telah diperbuat. Banyaknya dosa yang dibuat seseorang adalah karena orang tersebut lupa mati, sedangkan lupa mati datang akibat panjangnya angan-angan. Panjang angan-angan muncul karena terlalu cinta pada dunia, sedangkan terlalu mencintai dunia adalah pangkal segala perbuatan dosa.

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Free Download Artikel Islam

Al-shofwah-buletin.zip
File size 1.2 MbDownload
Menyingkap_Tabir.ZipFile size 132KbDownload
Ahmadiah telajang.ZipFile size 326KBDownload
Sejarah hidup Nabi Muhamad SAW.ZipFile size 849KbDownload
Akibat Bid'ah dan Kufur.ZipFile size 291KbDownload
Kenapa alergi denga salafi.zipFile size238KbDownload
Sarah aqidah Al_wasthiyah.zipFile size 68KbDownload
Mengungkap_rahasia_Al-Qura.zipFile size900KbDownload
Binasalah_yahudi.ZipFile Size 263KbDownload
Mugkinkah syiah bersatu.zipFile size 263KbDownload
JIL Doktrin yang telah hilang.zipFile size 225KbDownload
Hakekat Tasawuf.zipFile size 199KbDownload
Kontroversi puasa sunah_sabtu.zipFile size 343KbDownload
Poligami _dihujat.zipFile size 189KbDownload
Berita&Artikel Islam.zipFile sizeDownload
Keluarga diatas kemuliaan sunah.zipFile sizeDownload
Al_Islam.zipFile sizeDownload
Buku Hakekat Syiah.zipFile sizeDownload
Tausiyah Al_qardhawy.zipFile sizeDownload
Matematika_alam_semesta.zipFile sizeDownload
LDII.zipFile sizeDownload
Sosok Isa Meurut padangan ulama.zipFile size198kBDownload
Sejarah_teks_Al_Quran.zipFile size 2.2MbDownload
Bukti_kebenarab_Al_Quran.zipFile size 119KbDownload
Ulil JIL Vs_orang awam .zipFile size 168KbDownload
Kumpulan_hadist_Qudsi.zipFile size 5.6MbDownload
JAhlussuah_biAhlushunah.zipFile size 95KbDownload
Aqidah_ahlussunah.zipFile size 102KbDownload
Buku2_Hartono_ahmad_jaiz.zipFile size 857KBDownload
Kajian_Tentang_Islam.zipFile size 1.3MbDownload
Kumpulan_konsultasi_islam.zipFile size1.3MbDownload
Al-Quran_dan_Rahasia_angka.zipFile size 502KbDownload
Poto2_islam_mengutuk_israel.zipFile size 4.3MbDownload
Hidayahtullah>com_Opini.zipFile size 1.5MbDownload
hidayatullah.cm_Kolam_syamsi_ali.zipFile size 323KbDownload
Assyariah.zipFile size 294kBDownload
pustaka_Islam.zipFile size 1.6MbDownload
judul.zipFile sizeDownload



CHAT DISINI YA??

Archives

Followers

 
 
 

CERAMAH ISLAM

DOWNLOAD GRATIS MP3 ADZAN


EBOOK KRISTOLOGI


  • Akitab di Dunia Modern
    oleh : Prof. James Barr
    Download > (219 Kb)

  • Bibel Quran & Sains Modern
    oleh : Dr. Maurice Bucaille
    Download > (376 Kb)

  • Debat Kairo
    oleh : Maulvi Abul Ata Jalandhari
    Download > (79 Kb)

  • Dialog Islam Kristen -
    ebook 1: Bible: FAQ.
    oleh : Christians From The Bible
    ebook 1: Dialog Kristen-Islam.
    oleh : Wilson H. Guertin, Ph.D.dan Mohammad Jawad Chirri.
    ebook 1: Dialog Masalah Ketuhanan Yesus.
    oleh : Antonius Widuri dan Bahaudin Mudhary
    ebook 1: Mensucikan Hari Sabat.
    oleh : Insan Mokoginta
    Download > (247 Kb)

  • Dialog Trinitas
    ebook 1: Dialog Seputar Trinitas.
    oleh : DR Sanihu Munir
    ebook 2: Haruskah Percaya Tritunggal.
    �1989 Watch Tower Bible and Tract Society of Pennsylvania
    Download > (247 Kb)

  • Islam Dihujat
    Menjawab Buku The Islamic Invasion (Robert Morey)
    oleh : Hj Irena Handono
    Download > (494 Kb)

  • Kebohongan Kristen
    Berasal dari: www.geocities.com/cicak_mdn/menu.html
    oleh : Cicak Medan
    Download > (642 Kb)

  • Metodologi Bibel dlm Studi Al Quran
    oleh : Adnin Armas M.A
    Download > (271 Kb)

  • Muhammad & Kristus
    oleh : Maulana Muhammad Ali -
    Download > (218 Kb)

  • Muhammad dlm Kitab Suci Dunia
    oleh : Maulana Abdul Haque Vidyarthi
    Download > (476 Kb)

  • Muhammad dlm Perjanjian Lama & Baru -
    - What Every Christian & Jew Should Know -
    Tentang Sang Pencipta, Kitab Suci & Nabi-nabi
    oleh : Prof David Benjamin Keldani B.D (ex Uskup Uramiah, Kaldea)
    Download > (397 Kb)

  • Sejarah Alkitab
    oleh : Prof H S Tharick Chehab
    Download > (100 Kb)

  • Sejarah Dogma Kristologi
    oleh : Dr. C. Groenen ofm
    Download > (305 Kb)

  • Sejarah Zionis & Misionaris di Dunia Islam
    Sumber : www.irib.ir
    ebook 1. Sejarah Gerakan Misionaris di Dunia Islam
    ebook 2. Zionisme & HAM
    ebook 3. Mitos Zionisme
    ebook 4. Infiltrasi Zionisme di AS
    Download > (263 Kb)

  • Sekilas Tentang Injil Didache
    Rahasia Penemuan Manuskrip & Isi INJIL Didache
    Cuplikan dari Buku berjudul : INJIL DIDACHE
    oleh : DR Ahmad Hijazi As-Saqa
    Download > (152 Kb)

  • Siapa Sebenarnya Juru Selamat Dunia
    oleh : Yohannes Baptista Sariyanto Siswosoebroto
    Download > (64 Kb)

  • The Choice Islam & Christianity
    oleh : Ahmed Hoosen Deedat
    Download > (383 Kb)

  • The Passion of Jesus as
    Download > (90 Kb)

  • Titik Temu Islam & Kristen
    oleh William Montgomery Watt
    Download > (209 Kb)

  • Yesus Wafat di Kashmir
    oleh : A. Faber Kaiser
    Download > (291 Kb)

  • Misteri Naskah Laut Mati
    by: Ahmad Osman
    Download > (156 Kb)

  • Kritik Bibel
    oleh : Baruch Spinoza
    Download > (215 Kb)

  • Mustahil Kristen Bisa Menjawab
    (Berhadiah Mobil BMW)
    oleh : H. Insan LS Mokoginta
    Download > (470 Kb)

  • Benarkah Yesus Tuhan -
    (Contemporer Debate)
    Ahmed Deedat vs DR Anis Shorosh
    Download > (118 Kb)

  • Ajaran Kristen
    oleh : Mirza Tahir Ahmad
    Download > (166 Kb)

  • Mempertanyakan Kebangkitan dan Kenaikan Isa Almasih
    oleh : Hj. Irena Handono
    Download > (99 Kb)

  • 10 Alasan Menjadi Pengikut Yesus yg Setia Harus Masuk Islam
    by: H. Insan LS Mokoginta
    Download > (93 Kb)

  • Mana Yang Bisa Dipercaya, Bibel atau Al Quran?
    oleh : H. Insan LS Mokoginta
    Download > (191 Kb)

  • Mana Yang Porno, Alkitab atau Al Quran?
    oleh : H. Insan LS Mokoginta
    Download > (185 Kb)

  • 101 Bukti Yesus Bukan Tuhan
    oleh : H. Insan LS Mokoginta
    Download > (188 Kb)

  • Silsilah Muhammad versus Silsilah Yesus -
    oleh : H. Insan LS Mokoginta
    Download > (149 Kb)

  • Yesus & Maria Dalam Pandangan Islam & Kristen
    oleh : Ahmed Deedat
    Download > (84 Kb)

PHOTO SLIDE SHOW

Gallery

Ebook Harun Yahya

Free Ebook. Harun Yahya Islamic Ebook Collection. Free Download Ebooks, Movie / Flash Animation, Web Offline (CHM file). Indonesian / English Language. This presentation is about the history of Islam; how it enlightened the world in terms of faith, morality and civilization. Learn about the tolerance, humaneness and rationality of Islam.
download animation >
(4.1 Mb) Available in English Language/zip>Swf, Exe file)

WEB OFFLINE

MP3 CERAMAH KRISTOLOGI

DEBAT AGAMA ISLAM - KRISTEN


SUARA MUSLIM

Ø 9 eBook dalam 1 file:
1. Pendeta Menghujat, Muallaf Meralat
Oleh: H. Insan L.S. Mokoginta (Wenseslaus)
2. Pendapat Ilmuwan Tentang Bible & Al-Quran
Oleh: Drs. H. Wakhid Rosyid (Willibrordus Romanus Lasiman)
3. Injil Membantah Ketuhanan Yesus
Oleh: Ahmed Hoosen Deedat
4. Dialog 9 Malam Masalah Ketuhanan Yesus
Oleh: KH. Bahaudin Mudhary
5. The Plain Truth About Christmas
Oleh: Herbert W. Armstrong
6. Seluk Beluk Injil Barnabas
Oleh: Drs. B.F. Drewes dan Drs. J. Slomp
7. Siapa Sebenarnya Juru Selamat Dunia
Oleh: Y B Sariyanto Siswosoebroto
8. Sejarah Perkembangan Trinitas
Oleh: L. Berkhof
9. Orientalisme
Oleh: LPPA - MUHAMMADIYAH -
Download > (626 Kb)

Muslim Cyber Book 02
3 eBooks dalam 1 file:
1. Bahaya Islam Liberal
2. Menangkal JIL & FLA
3. Ada Pemurtadan di IAIN
Oleh: Hartono Ahmad Jaiz
Download > (577 Kb)

Muslim Cyber Book 03
3 eBooks dalam 1 file:
1. Doktrin Zionisme dan Ideologi Pancasila
Editor: Drs. Muhammad Thalib & Irfan S. Awwas
2. Dajjal & Yajuj wa-majuj
3. Dajjal & Simbul Setan
Oleh: Drs. H. Toto Tasmara
Download > (686 Kb)

Muslim Cyber Book 04
2 eBooks dalam 1 file:
1. Sejarah Imam Ali
Oleh: H.M.H. Al Hamid Al Husaini
2. Dialog Sunni Syiah di Peshawar
Download > (774 Kb)

Muslim Cyber Book 05
5 eBooks dalam 1 file:
1. Bencana Ummat Islam di Indonesia 1980-2000
Oleh: Al Chaidar dan Team Peduli Tapol, 1985
2. Pengadilan Teroris
Editor: Irfan S. Awwas
3. Aku Melawan Teroris
Oleh: Abdul Aziz alias Imam Samudra alias Qudama
4. Tragedi Lampung, peperangan yg direncanakan
Oleh: Riyanto - Mantan Komandan Pasukan Khusus GPK Warsidi -
5. Membongkar Jamaah Islamiyah
Oleh: Nasir Abas
Download > (1.3 Mb)

Ø Al-Quran Dihina Gus Dur
Oleh: Hartono Ahmad Jaiz - Download > (127 Kb)

Ø Laporan MUI tentang Al-Zaytun
Download > (53 Kb)

Ø Membongkar Gerakan Sesat NII - Al-Zaytun
Oleh: Umar Abduh - Download > (668 K)

Ø Muslim Indonesia: Suatu Kritik Diri
Oleh: Indraganie - Download > (58 Kb)

Ø Membongkar Dusta Pendeta Rudy Muhamad Nurdin
Download > (60 Kb)

Ø Tentara Bayaran AS dan Proyek di Dunia Islam
Download > (639 Kb)

Ø Menguak Misteri Muhammad
Oleh: Prof. David Benjamin Keldani - Download > (191 Kb)

Ø Koleksi Buku Indraganie
Download > (801 Kb)

Ø · Perang Pemikiran
- Counter Liberalism 2002 - 2006 - Download > (1,2 Mb)
- Opini 2003 - 2006 - Download > (857 Kb)
- Politik Barat 2003 - 2006 -
Download > (815 Kb)
- Refleksi 2003 - 2006 -
Download > (873 Kb)

Ø · Forum
Perbandingan Agama:
- Lintas Iman - Download > (728 Kb)
- Kajian Kristologi - Download > (2 Mb)
- Meluruskan Para Pemurtad - Download > (477 Kb)
- Fakta -
Download > (2,3 Mb)
- On The News -
Download > (768 Kb)

Islam Virtual:
- Menjawab Islam Liberal -
Download > (134 Kb)
- Artikel Islam / Islamology - Download > (210 Kb)
- Sirah Nabawiyah dan Tokoh Islam - Download > (313 Kb)
- Kajian Tafsir Al-Quran Al-Hadist -
Download > (56 Kb)

Ø · Kumpulan Berita-Gallery
- Dunia AkanTerus Mungutuk Bush - Download > (1,4 Mb)
- Akar-akar Penghinaan thd Islam - Download > (262 Kb)
- Kesurupan Massal dan Pengusir Setan -
Download > (364 Kb)
- Aksi Pendeta Radikal Mantan Pembunuh Bayaran - Download > (118 Kb)
- Kasus VCD Penistaan Al-Quran -
Download > (155 Kb)
- Rakerda Manukwari Kota Injil - Download > (204 Kb)
- Jangan Lupakan Poso - Download > (1,5 Mb)
- Perancis Selatan Sarang Kabbalah -
Download > (1,5 Mb)
- Sejarah Islam Nusantara -
Download > (334 Kb)
- Sejarah Perjuangan Bangsa Indonesia A to Z - Download > (3,6 Mb)
- Konspirasi Laknatulah Israel/Yahudi - Download > (1,1 Mb)
- Boycott...Cara Mudah Hancurkan Zionist -
Download > (1,2 Mb)

· Kumpulan Berita SKB Ahmadiyah - Download > (4,9 Mb)